IndeksIndeks  PortalPortal  Latest imagesLatest images  PencarianPencarian  PendaftaranPendaftaran  LoginLogin  
Halo Tamu, Selamat datang di Yugioh Forum Indonesia

Share

Photon Guide

Topik sebelumnya Topik selanjutnya Go down
PengirimMessage
Travis Barker

Tester

Travis Barker


Tester
<b>FB</b> FB : Andika Kenji D'emerald
<b>Team</b> Team : PEMBASMI DEWA
<b>Post</b> Post : 221
<b>Cash</b> Cash : Rp 15.000
<b>Contribution Points</b> Contribution Points : 321
<b>Reputation</b> Reputation : 30
<b>Location</b> Location : Solo,Jawa Tenga
Photon Guide UhZJ2CO
CB Lv2 [150+ Contribution Point] Popular Post Lv2 [150+ post]

Photon Guide Empty
PostSubyek: Photon Guide Photon Guide Mpj3LzTSat Sep 14, 2013 3:26 pm

Halo all member YFI..! bye 
Disini saya akan membahas deck photon
Photon Guide UqyKiya
Photon deck memang sering di jumpai sa'at kita Single Duel tapi lebih sempurna jika dipakai untuk Tag Duel.Oke langsung saja Smile 

Core dari deck photon:

MONSTER

Galaxy-Eyes Photon Dragon wrote:
Light, Dragon, Level 8, Att:3000, Deff:2500
You can Special Summon this card (from your hand) by Tributing 2 monsters with 2000 or more ATK. During either player's Battle Step, when this card battles an opponent's monster: You can target the monster this card is battling; banish both it and this card. At the end of the Battle Phase, return any monsters banished by this effect to the field, and if the other monster was an Xyz Monster, this card gains 500 ATK for each Xyz Material it had when it was banished.
Boss kecil dari deck photon dan cara SS pun sangat mudah hanya dengan token photon dan berbagai spell photon.Kartu ini adalah kunci utama dari combo deck photon.
Bawa 3 karena tokoh utama di deck ini adalah Galaxy-Eyes Photon Dragon ahaaa 
Neo Galaxy-Eyes Photon Dragon wrote:
Light, Dragon , Rank 8, Att:4500, Deff:3000
When this card is Xyz Summoned using "Galaxy-Eyes Photon Dragon" as any of its Materials: Negate the effects of all other face-up cards currently on the field. Once per turn: You can detach 1 Xyz Material from this card; detach all Xyz Materials from monsters your opponent controls, then this card gains 500 ATK for each, also it can attack up to that many times during each Battle Phase this turn.
Big Boss deck photon.Mudah untuk di SS jika combo berhasil.Jika sudah bisa SS kartu ini anda harus hati dengan backrow lawan karena hanya menegasi semua kartu face up di field.(rawan sekali kecelakaan >_< )
Jika Fokus kita ke SS XYZ ini bawa 2,biasanya saya hanya bawa 1 nyimak dulu bro 

Galaxy Knight wrote:
Light, Warrior, Level 8, Att:2800, Deff:2600
If you control a "Photon" or "Galaxy" monster, you can Normal Summon this card without Tributing. When you do: Target 1 "Galaxy-Eyes Photon Dragon" in your Graveyard (if possible); regardless, this card loses 1000 ATK, and if it does, Special Summon that target (if any) in face-up Defense Position. This ATK decrease lasts until the End Phase.
monster yang selalu bisa membantu Galaxy-Eyes Photon Dragon dalam setiap combonya. dan bisa SS 1 Galaxy-Eyes Photon Dragon dari kuburan.
Bawa 2 Saja karena bisa jadi beban saat bad hand

Galaxy Wizard wrote:
Light, Spellcaster, Level 4, Att:0, Deff:1800
Once per turn: You can increase this card's Level by 4 until the End Phase. You can Tribute this card; add 1 "Galaxy" card from your Deck to your hand, except "Galaxy Wizard".
Pendukung untuk XYZ material dan bisa mencari spell/monster "Galaxy" dari deck.
Bawa 2-3

SPELL

Galaxy Zero wrote:
EQUIP
Target 1 "Photon" or "Galaxy" monster in your Graveyard; Special Summon it in face-up Attack Position and equip it with this card. It cannot attack or activate its effects. If it would be destroyed during the Battle Phase, you can destroy this card instead. When this card leaves the field: The equipped monster's ATK becomes 0. You can only activate 1 "Galaxy Zero" per turn.
Dan
Galaxy Expedition wrote:
NORMAL
If you control a Level 5 or higher "Photon" or "Galaxy" monster: Special Summon 1 Level 5 or higher "Photon" or "Galaxy" monster from your Deck in face-up Defense Position. You can only activate 1 "Galaxy Expedition" per turn.
Keduanya hampir sama,. Spell pendukung Photon yang dapat SS Photon/Galaxy monster level 8 (Galaxy Zero:Dari grave) dan (Galaxy Expedition:Dari Deck) memudahkan anda untuk SS Neo Galaxy-Eyes Photon Dragon.
Masing-masing spell bawa 2-3 tergantung kondisi deck anda

Photon Sanctuary wrote:
NORMAL
Special Summon 2 "Photon Tokens" (Thunder-Type/LIGHT/Level 4/ATK 2000/DEF 0) in Defense Position. These Tokens cannot attack or be used as Synchro Material Monsters. You cannot Summon other monsters the turn you activate this card, except for LIGHT monsters.
Cara terbaik SS Galaxy-Eyes Photon Dragon adalah menggunakan kartu ini.
Bawa 2 saja

Trade-In wrote:
NORMAL
Discard 1 Level 8 monster to draw 2 cards.
Spell multi fungsi . Draw 2 dan kita bisa Discard Galaxy-Eyes Photon Dragon untuk nantinya di reborn oleh "Galaxy Zero"

Deck photon kebanyakan dibuat untuk material XYZ Boss-boss rank 8 dan sangat mudah untuk kalian pakai.
Contoh:
Neo Galaxy-Eyes Photon Dragon
Photon Guide Fz2gvhm

Number 107: Galaxy-Eyes Tachyon Dragon
Photon Guide RKZxkzt

Felgrand The Divine Dragon Knight
Photon Guide 9MBy6Hn

banyak yang bilang imba tapi KONAMI tetap membiarkan Archtype ini berjaya ahaaa 
Untuk DECKLIST PHOTON silahkan kalian visit https://ygoforumindo.forumid.net/t941-photon-control#6809


Sekian dari saya,. maaf 
Chiaj31

Ra Yellow

Chiaj31


Ra Yellow
<b>FB</b> FB : Bagus Kurnia
<b>Team</b> Team : None
<b>Post</b> Post : 230
<b>Cash</b> Cash : Rp 600
<b>Contribution Points</b> Contribution Points : 297
<b>Reputation</b> Reputation : 28
<b>Location</b> Location : Semarang
Achievement
Post Lv2 [150+ post] CB Lv2 [150+ Contribution Point] Popular

Photon Guide Empty
PostSubyek: Re: Photon Guide Photon Guide Mpj3LzTMon Sep 16, 2013 6:02 am

Variant photon & arche photon kan banyak banget kak, ini kenapa dikit atau mungkin blom di update Embarassed 
Subject: Re:

Photon Guide

On Time

Selamat Datang di Yugioh Forum Indonesia


1. Starter Guide: Panduan Topik Yugioh Forum Indonesia.
2. Support Desk: butuh bantuan? atau ada yang tidak dimengerti tentang forum silahkan ditanyakan disini.
3. Introduction: Tempat memperkenalkan diri agan/sista dapat dilakukan disini.
4. Exam Test: Semua informasi mengenai test dormitories dapat ditemukan disini.


Pesan
Semangat Pagi!!

Sebelumnya perkenalkan saya robot YFI, Saya disini bertugas untuk menjaga forum disetiap topiknya :D
Dan sebelumnya saya ingin bertanya, bagaimana kabarnya agan dan sista disana? pasti selalu semangat dalam menjalankan aktivitasnya bukan? yeah, of course ^^

Kami disini hanya ingin memberitahukan saja, agan dan sista Jangan malu-malu untuk bermain diforum ya.
Jika tidak ada yang dimenegerti cara posting memposting diforum atau cara otak-atik forum, contoh: mengganti foto avatar, dll. Semua itu agan dan sista boleh menanyakan kepada kami, pasti kami akan menjawabnya.
Dan jika agan atau sista ada yang tidak suka dengan forum YFI silahkan dikomen atau dikritik. Pastinya kami akan mencoba memperbaikinya, supaya forum YFI bisa terasa nyaman dan bermanfaat untuk kita bersama-sama.
Karena kami membuat forum YFI bukan untuk kepentingan pribadi kami. Tidak ada untungnya membuat dengan tujuan seperti itu, karena kami membuat forum secara sukarela & iklhas.
Dan sampai saat ini kami forum YFI mohon maaf jika tidak bisa memberikan yang terbaik kepada agan dan sista semuanya, semua itu karena keterbatasan yang kami punya. Maklum ya, namanya juga manusia tidak ada yang sempurna, yang ada malah penuh dengan keterbatasan :D

Ok, sampai disini dulu ya, jangan malu-malu lagi untuk bermain diforum.
Keep Respect and Have Fun ^_^
Yugioh Forum Indonesia
YFI Bot

Hansip



<b>FB</b> FB: Yugioh Forum Indonesia
<b>Post</b> Post:
<b>Duel Point</b> Duel Point:
<b>Contribution Points</b> Contribution Points:
<b>Reputation</b> Reputation:
Achievement
Kembali Ke Atas Go down
Halaman 1 dari 1

Similar topics

-
» [Guide] Chasni Guide : Lock Deck
» Official Fish Guide I : Guide to Fishness
» [Guide] Chasni Guide : Dragon Ruler
» [Guide] Chasni Guide : Constellar
» [Guide] Chasni Guide : Madolche

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
Yugioh Forum Indonesia :: Central Building :: YGO Guide-




. .





Total 0 user online :: 0 Terdaftar, 0 Tersembunyi dan 0 Tamu
User online terbanyak adalah 378 pada Wed Oct 30, 2024 3:07 am

User yang sedang berada di forum ini: Tidak ada




:










:


© 2013-2014 www.ygoforumindo.forumid.net - Designed By Yugioh Indonesia
Yugioh Forum Indonesia is optimized for Google Chrome